Friday, October 28, 2016

Piala AFF 2016


Seperti dilansir dari situs resmi AFF, ajang Piala AFF 2016 akan berlangsung mulai 19 November 2016 sampai 17 Desember 2016. Turnamen dimulai dengan menggelar pertandingan di penyisihan group. Piala AFF 2016 terbagi menjadi 2 Group, Group A dan Group B. Berikut pembagian groupnya : Group A : Filipina, Thailand, Singapura, Indonesia Group B : Myanmar, Malaysia, Vietnam, Kamboja*...

Thursday, October 27, 2016

Solo Culinary Destination, makanan minuman maupun jajanan khas solo


Solo Culinary Destination Berbagai makanan minuman maupun jajanan yang khas dapat dengan mudah dijumpai di Solo. Berikut ini berbagai kuliner yang dapat dijumpai di Solo : 1. Nasi Liwet Nasi Liwet merupakan makanan khas Solo yang paling terkenal. Beras yang di masak dengan kaldu ayam yang membuat nasi terasa gurig dan beraroma lezat. Nasi tersebut dicampur dengan sayur...

Cara Upload Foto Di Instagram Lewat PC/Komputer


Instagram adalah aplikasi sosial media berbagi foto, berbeda dengan Facebok, Twitter, dan sosial media mainstream lainnya. Di komputer, kita tidak bisa menikmati semua fitur Instagram yang ada di aplikasi smartphone, kita hanya bisa like dan komentar saja, kita tidak bisa upload video atau foto dengan menggunakan PC. Jadi kita gunakan aplikasi pihak ketiga supaya bisa mengupload foto lewat...

Negara-Negara di Asia Tenggara


Negara-Negara di Asia Tenggara Negara-negara yang terletak di Asia Tenggara terdiri dari 11 negara yakni Indonesia, Malaysia, Thailand, Singapura, Brunei, Filipina, Vietnam, Kamboja, Laos, Myanmar dan Timor Leste. Berikut ini daftar selengkapnya negara-negara Asia Tenggara beserta keterangan lainnya: 1. Singapura a. Keadaan Alam Negara Singapura terdiri atas pulau-pulau kecil. Luas Singapura kurang lebih 704 km2.  Singapura adalah negara...

Monday, October 24, 2016

Sosial Media yang Populer di Dunia


Sosial media secara umum bisa di artikan sebagai situs yang menyediakan wadah bagi penggunanya untuk saling berinteraksi secara online. Di media sosial kamu bisa saling berinteraksi dengan pengguna lain, atau mungkin malah menjalin hubungan bisnis dengan orang dari berbagai kalangan. Saat ini banyak sekali media sosial, berikut ini akan akan dibahas satu persatu : Facebook Media sosial buatan Mark Zuckerberg ini...

Istilah – istilah dalam Android


Berikut ini adalah istilah-istilah dalam Android : A ADB (Android Debug Bridge) adalah aplikasi yang berjalan di komputer (mirip command prompt) yang fungsinya berkomunikasi dengan handphone yg terkoneksi ke PC. Beberapa proses rooting handphone Android akan menggunakan ADB. AMOLED (Active Matrix Organic Light Emitting Diode) merupakan layar display handphone yang memiliki tingkat warna dan brightness yang sangat baik. Android Market : Tempat...